TEKNONI.COM – Dulu pekerjaan mendesain rumah bukanlah pekerjaan yang bisa dilakukan sembarangan orang. Namun, dengan adanya aplikasi desain rumah sendiri, sekarang siapapun bisa mencoba untuk mendesain rumahnya sendiri. Bahkan, hanya dengan memanfaatkan aplikasi yang ada di smartphone Android saja. Memang, desain rumah dengan menggunakan aplikasi ini. Tidak akan menyamai kualitas …