Seiring perkembangan zaman yang sudah semakin canggih ini segala yang sulit bisa lebih mudah dengan kemajuan teknologi.
Salah satunya kemudahan kirim uang dari luar negeri ke Indonesia. Kamu bisa memanfaatkan Aplikasi Kirim Uang Ke Indonesia, untuk aktivitas mengirim dan menerima uang dari luar negeri.
Pada kesempatan kali ini akan dijelaskan mengenai beberapa Aplikasi Kirim Uang Ke Indonesia yang bisa kamu gunakan. Lebih lengkapnya bisa simak ulasan berikut ini:
1. World Remit
Aplikasi pertama yang bisa kamu manfaatkan untuk transfer atau kirim uang secara gratis ke 100 negara, bisa menggunakan World Remit. Aplikasi ini banyak digunakan untuk kirim uang ke Indonesia karena memiliki tingkat keamanan dan kecepatan yang bagus.
Menawarkan tampilan yang sederhana dan cukup familiar sehingga lebih mudah dioperasikan. Termasuk para pemula akan lebih mudah mengoperasikan World Remit untuk transfer uang.
2. Azimo
Aplikasi kirim uang selanjutnya yang banyak direkomendasikan adalah Azimo. Aplikasi ini memiliki 200 ribu titik untuk pengambilan point. Menariknya aplikasi Azimo ini tidak membutuhkan nomor ponsel dalam setiap kegiatan akses.
Aplikasi ini cocok bagi kamu yang sering kirim uang dari luar negeri ke Indonesia. Nah, dengan demikian privasi dan keamanan pengguna akan tetap terjaga.
3. Venmo
Aplikasi kirim uang terbaik selanjutnya yang bisa kamu gunakan adalah Wenmo. Saat ini bayak pelaku bisnis yang mengandalkan aplikasi Venmo untuk melakukan pembayaran secara langsung dari ponsel atau aktivitas kirim uang.
Mengandalkan Venmo akan memudahkan kamu dalam melakukan berbagai transaksi perbankan dengan aman, mudah, dan praktis. Satu hal yang perlu kamu lakukan adalah menghubungkan akun bank ke aplikasi. Sehingga proses kirim uang akan lebih mudah dan cepat.
4. Western Union
Aplikasi Western Union merupakan salah satu aplikasi yang populer di Indonesia. Kamu bisa memanfaatkan aplikasi ini untuk kirim dan menerima uang uang dari luar negeri. kamu bisa mencairkan uang dari aplikasi Western Union di Kantor POS terdekat, dan Indomart dengan KTP dan Kode MTCN (Money Transder Control Number).
Seiring perkembangannya, aplikasi Western Union terus berkembang dan bisa ditemui di berbagai kantor. Sampai saat ini Western Union sudah bisa di temui di ratusan ribu kantor di berbagai negara. Bahkan di Indonesia sendiri aplikasi ini sudah banyak penggunanya.
5. PayPal
Aplikasi PayPal sudah menjadi salah satu dompet online yang sering digunakan untuk tranfer dan pembayaran uang. PayPal memudahkan kamu melakukan transder uang ke berbagai negara dengan berbagai mata uang yang tersedia. Mengandalkan sistem pengkodeaan terbaru membuat sistem ini memiliki perlindungan yang kuat.
Itulah penjelasan mengenai beberapa Aplikasi Kirim Uang Ke Indonesia terbaik. Sekarang kamu bisa memilih aplikasi mana yang menurutmu sesuai dengan kebutuhan dan pastinya memiliki sistem keamanan yang kuat.
Rekomendasi:
- Twibbon Hari Persatuan Artis Film Indonesia Teknoni.com - Sobat teknoni perlu diketahui bahwa 10 Maret diperingati sebagai Hari Persatuan Artis Film Indonesia. Organisasi ini merupakan lanjutan dari Persafi dan Sari yang dahulunya merupakan wadah bagi para…
- Cara Membuat M Banking BRI Hai Sobat Teknoni, Apa Kabar?Apakah kamu sudah memanfaatkan layanan m banking BRI? Layanan ini sangat membantu dalam melakukan transaksi perbankan secara online. Namun, sebelum kamu bisa memanfaatkan layanan ini, kamu…
- Ujian Sertifikasi Konsultan Pajak Hai Sobat Teknoni! Pernahkah kamu mendengar tentang ujian sertifikasi konsultan pajak? Ujian ini merupakan salah satu syarat untuk menjadi seorang konsultan pajak yang profesional dan terpercaya di Indonesia. Dalam artikel…
- Cara Membuat Undangan Ulang Tahun Hai Sobat Teknoni! Selamat datang di artikel ini yang akan memberikan panduan cara membuat undangan ulang tahun yang unik dan kreatif.Undangan ulang tahun adalah salah satu hal yang penting dalam…
- Twibbon World Thinking Day, Hari Berpikir Sedunia TEKNONI.COM - Hai sobat teknoni tanggal 22 Februari mendatang adalah World Thinking Day atau Hari Berpikir Sedunia yang biasa diperingati setiap tahun. Meskipun namanya adalah World Thinking Day, namun ternyata…
- Simak Daftar Update Bonus Tanpa Deposit Forex 2022 TEKNONI.COM - Ada berbagai macam instrumen yang bisa ditradingkan untuk mendapat hadiah. Bermain pada margin valuta asing adalah salah satu diantaranya. Untuk itu ketahuilah daftar update bonus tanpa deposit forex…
- Cara Membuat Donat yang Lezat dan Mudah Hai Sobat Teknoni, apa kabar? Kali ini kita akan membahas tentang cara membuat donat yang enak dan mudah. Siapa sih yang tidak suka donat? Donat memang salah satu makanan yang…
- Cara Membuat M Banking BCA Hai Sobat Teknoni, ingin tahu bagaimana cara membuat m banking BCA? Yuk, simak artikel ini sampai selesai!M Banking BCA adalah salah satu layanan perbankan digital yang memungkinkan nasabah untuk melakukan…
- Ayo Jualan Makanan Paling Laris di Bulan Ramadhan Selama Ramadhan salah satu agenda yang sering kamu rencanakan adalah tentang menu makanan untuk berbuka puasa dikala Adzan Maghrib sudah berkumandang. Jika kamu hobi memasak dan ingin medapatkan penghasilan tambahan,…
- Cara Membuat Bubur Sumsum Hai Sobat Teknoni, kali ini saya akan berbagi cara membuat bubur sumsum yang lezat dan gurih. Bubur sumsum merupakan makanan khas Indonesia yang sudah sangat populer di seluruh penjuru negeri.…
- Daftar Hosting VPS Singapore Terbaik TEKNONI.COM - Banyak orang menganggap kalau semua hosting VPS Singapore itu sama. Padahal pada kenyataannya setiap host VPS memiliki perbedaan dan tidak boleh dibandingkan. Bagi yang belum tahu, Hosting VPS…
- Cara Membuat Garis Kop Surat Hai Sobat Teknoni!Apakah kamu pernah merasa bingung saat harus membuat garis kop surat? Tenang saja, kali ini Teknoni akan memberikan tips cara membuat garis kop surat yang mudah dan simpel.Sebelum…
- Rekomendasi Aplikasi Translate Pakai Suara Terbaik 2022 Di era modern seperti saat ini keberadaan Aplikasi Translate Pakai Suara sangatlah dibutuhkan. Tentunya ada banyak bidang yang membutuhkan mulai dari bidang pekerjaan, bisnis, traveling, hingga pendidikan. Aplikasi translator ini…
- Cara Membuat 2 WA dalam 1 HP Hai Sobat Teknoni!Apakah kamu memiliki dua nomor WhatsApp yang ingin kamu gunakan di dalam satu HP? Jangan khawatir, karena kamu dapat melakukan hal tersebut dengan mudah. Di artikel kali ini,…
- Cara Mematikan Antivirus Avast di PC: Mudah dan Praktis Apabila saat ini kamu akan mematikan antivirus di laptop, PC, dan smartphone memang membutuhkan beberapa langkah. Salah satu antivirus yang cukup sensitif saat ini adalah Avast. Misalkan ada beberapa aplikasi…
- Web Hosting dengan Server USA Apabila kamu seorang pengelola website dan sedang mencari web hosting dengan server USA, silahkan simak pembahasan ini sampai selesai. Seseorang mencari layanan hosting dengan server USA adalah agar mendapatkan performa…
- Aplikasi Edit Video Terbaik Buat PC dan Smartphone Seiring perkembangan zaman yang sudah semakin canggih banyak para editor atau Youtuber butuh aplikasi video editor untuk menghasilkan sebuah video konten yang terbaik. Terlebih baik kamu yang saat ini memiliki…
- Cara Membuat Link Whatsapp (WA) dengan Mudah Hai Sobat Teknoni!Apakah kamu sering merasa kesulitan ketika ingin mengirimkan nomor WhatsApp kepada seseorang? Salah satu cara yang dapat digunakan adalah dengan membuat link WhatsApp. Dalam artikel ini, kami akan…
- Download Speeder Higgs Domino - Percepat Koneksi Internetmu! Halo Sobat Teknoni! Siapa yang tidak ingin mendapatkan koneksi internet yang lebih cepat? Terutama bagi para pecinta game online seperti Higgs Domino, yang membutuhkan koneksi internet yang stabil dan cepat.…
- Rekomendasi Aplikasi Loker Terpercaya Di Indonesia kebutuhan akan pekerjaan masih menjadi hal yang tinggi. Oleh sebab itu, setiap harinya banyak orang yang memburu informasi lowongan pekerjaan. Mulai sekarang, kamu juga bisa mencari informasi melalui…
- Emulator PS2 PC: Rekomendasi Terbaik Buat Kamu PS2 menjadi salah satu yang bisa digunakan untuk menghibur diri di saat penat sedang melanda tubuh dan pikiran. Tapi, karena saat ini PS2 sudah mulai ditinggalkan sebab sudah ada yang…
- Hari Raya Idul Fitri 2022 Jatuh Pada Tanggal Berapa? TEKNONI.COM - Pada tahun 2022 ini Pemerintah telah mengizinkan masyarakatnya untuk mudik lebaran. Setelah 2 tahun melewati masa pandemi, kini masyarakat sudah lebih leluasa untuk mudik di kampung halaman. Memang…
- 3 Cara Membuat Magnet yang Mudah dan Murah Hai Sobat Teknoni!Siapa yang tidak kenal dengan magnet? Alat ini tentu sudah tidak asing lagi di telinga kita. Magnet sering kali digunakan untuk menarik benda-benda logam, seperti paku, jarum, atau…
- 5 Aplikasi Nobar Bola Gratis di HP dan Laptop Pertandingan sepak bola semakin digandrungi terlebih ada Piala Dunia Qatar 2022 yang sedang berlangsung. Tentunya banyak yang butuh aplikasi nobar bola gratis yang digunakan untuk berlangganan. Sehingga setiap saat tidak…
- Ramadan Mubarak Artinya TEKNONI.COM - Bulan Ramadhan merupakan salah satu bulan yang penuh berkah karena segala amal dan ibadah pahalanya dilipatgandakan. Pada bulan ini semua umat muslim akan berlomba-lomba dalam hal kebaikan demi…
- Ubah Video ke MP3: Cara Mudah untuk Mendapatkan Lagu… Halo Sobat Teknoni, apakah kamu suka mendengarkan lagu-lagu dari video di YouTube? Tapi sayangnya, kamu tidak bisa membawa video tersebut ke mana-mana karena ukurannya yang besar dan memakan banyak memori…
- Twibbon Hari Konvensi CITES: Perdagangan Satwa Liar TEKNONI.COM - Hallo sobat teknoni yang kece-kece, tahukah Hari Konvensi CITES setiap tahunnya diperingati pada tanggal 5 Maret. CITES menetapkan perjanjian global yang fokus terhadap perlindungan spesies serta satwa liar…
- Aplikasi Nobar Bola Unlimited Terbaik 2022 Bisa Nonton Piala… Ternyata ada berbagai aplikasi nobar bola unlimited yang bisa digunakan untuk nonton berbagai liga hingga Piala Dunia 2022. Kamu bisa menonton ajang sepak bola berulang kali tanpa ada batasan tertentu.…
- 10 Aplikasi Download Anime Lengkap dan Gratis 2023 Teknoni.com - Sobat teknoni kini hobi menonton anime semakin mudah dan legal dengan kehadiran 10 aplikasi download anime lengkap dan gratis di tahun 2023. Berbagai aplikasi seperti ini menawarkan ribuan…
- Aplikasi Ucapan Selamat Hari Raya Idul Fitri TEKNONI.COM - Tak terasa hari raya idul fitri 1442 hijriah kini tinggal menghitung hari saja. Momen yang terbilang spesial ini pasti dimanfaatkan oleh umat muslim guna bersilaturahmi mengunjungi keluarga. Hanya…