TEKNONI.COM – Jika kita tahu bahwa di dunia terdapat organisasi kemanusiaan PBB, ternyata ada juga organisasi kemanusiaan nirlaba yang berdiri dan memiliki peran penting. Hari berdirinya organisasi ini juga diperingati setiap tahun pada tanggal 23 Februari sebagai Hari Rotary Club. Yuk sobat teknoni meriahkan tanggal 23 februari ini dengan twibbon Hari Rotary Club ya!
Belum banyak orang tahu tentang peringatan ini. Jika kamu salah satunya, maka kamu perlu menyimak artikel ini sampai habis untuk mengetahui sejarah dan apa saja yang dilakukan untuk merayakannya.
Sejarah Hari Rotary Club
Pada tanggal 23 Februari 1905 seorang pengacara yang berasal dari Chicago mendirikan sebuah organisasi kemanusiaan yang ia namai dengan Rotary Club of Chicago. Tujuan awal didirikannya organisasi ini adalah untuk bertukar pikiran antara para profesional, dan menjalin persahabatan yang erat.
Selain itu tujuan dari organisasi ini adalah menjadi platform untuk para kaum profesional untuk melayani masyarakat dunia secara sukarela sesuai dengan bidangnya masing-masing. Hingga saat ini lebih dari 35ribu klub rotary serta 1,2 juta anggota di seluruh dunia.
Di Indonesia, Klub Rotary pun juga didirikan. Pertama kali organisasi ini didirikan pada tahun 1927 di Yogyakarta. Pada tahun 1928, di Surabaya pun juga mengikuti untuk mendirikan Klub Rotary. Selanjutnya pada tahun 1930, di Batavia atau sekarang Jakarta juga mengikuti jejak mendirikan organisasi ini.
Namun, perjalanan organisasi ini di Indonesia tidak begitu mulus. Pasti banyak pro-kontra serta kontroversi akan berdirinya organisasi ini.
Cara memperingati Hari Rotary Club
Banyak cara yang bisa dilakukan untuk memperingati Hari Rotary Club. Karena organisasi ini berdiri untuk kemanusiaan, maka kegiatan yang dilakukan pun juga harus berguna untuk membantu sesama.
Apa saja kegiatan yang bisa dilakukan untuk ikut memperingati Hari Rotary Club? Simak beberapa ide kegiatan peringatan Hari Rotary Club berikut ini.
1. Acara amal
Kegiatan pertama yang paling berguna adalah acara amal untuk membantu teman-teman kita yang sedang dalam kesusahan. Acara amal ini bisa dilakukan dengan membagikan bahan makanan pokok, mengadakan donor darah, atau kegiatan anak-anak lainnya yang bermanfaat.
2. Seminar
Hari Rotary Club juga bisa diperingati dengan cara mengadakan seminar-seminar inspiratif. Seperti menghadirkan tokoh-tokoh penolong, atau orang-orang hebat yang sukses di bidangnya. Selain itu seminar ini juga bisa digunakan untuk membahas isu-isu kemanusiaan yang terjadi sekarang, dan melakukan donasi untuk membantu sesama.
3. Membuat twibbon
Kepedulian kepada sesama juga bisa kamu tunjukkan dengan menggunakan foto terbaikmu untuk dipasang di twibbon Hari Rotary Club. Banyak link yang menyediakan twibbon untuk peringatan hari Rotary Club ini.
Kamu juga bisa membuat twibbon kamu sendiri dengan aplikasi Canva atau sejenisnya. Meskipun hanya sekedar membuat twibbon, namun kamu bisa mengajak banyak orang untuk memperingati Hari Rotary Club dan meningkatkan rasa kemanusiaan.
Link Download Twibbon Hari Rotary Club
Selain itu kami juga menyediakan beberapa desain twibbon dalam bentuk graphic desain untuk memeriahkan hari rotary club di tanggal 23 februari 2023 ini, silakan sobat teknoni gunakan dan sebarkan di media sosial ya!
Link downloadnya kami sajikan diantaranya:
Itulah sejarah singkat peringatan Hari Rotary Club dan beberapa kegiatan yang dapat dilakukan untuk memperingatinya. Terima kasih susah menyimak sampai habis.
Follow Berita Teknoni di Google News
Rekomendasi:
- Contoh Lamaran Kerja Tulis Tangan Halo Sobat Teknoni, pada zaman yang serba digital seperti sekarang ini, membuat lamaran kerja tulis tangan mungkin terlihat kuno dan tidak efektif. Namun, tahukah kamu bahwa ada beberapa perusahaan yang…
- Rekomendasi Aplikasi Loker Terpercaya Di Indonesia kebutuhan akan pekerjaan masih menjadi hal yang tinggi. Oleh sebab itu, setiap harinya banyak orang yang memburu informasi lowongan pekerjaan. Mulai sekarang, kamu juga bisa mencari informasi melalui…
- Program Promo Indomaret Hari Ini Punya hobi berburu promo di Indomaret, wajib coba mengaksesnya lewat situs online milik minimarket ini. Ya, ternyata program promo yang diadakan Indomaret tergolong cukup banyak untuk bisa diikuti. Tapi bagaimana…
- Download Story IG Tanpa APK: Cara Mudah dan Simpel! Halo Sobat Teknoni! Kali ini kita akan membahas tentang cara download story IG tanpa apk. IG atau Instagram merupakan platform media sosial yang sangat populer di seluruh dunia. Di Instagram,…
- Kamu Perlu Mengetahui Arti Marhaban Ya Ramadhan Ramadhan adalah bulan suci yang selalu dinantikan seluruh umat muslim di dunia. Datangnya bulan Ramadhan adalah berkah bagi umat islam. Tapi apa kamu sudah tahu apa arti marhaban ya ramadhan…
- Aplikasi Trading Saham Terbaik di Indonesia yang Aman dan… Belakangan ini aplikasi trading saham terbaik di Indonesia mulai banyak dibicarakan karena dinilai memberikan berbagai keunggulan. Mengenai keamanannya, sebagian telah berbadan hukum sehingga kamu tidak perlu khawatir jika akan mengalami…
- Lengkap Twibbon Hari Kavaleri dan Sejarah Singkat, Dirayakan… Teknoni - Banyak orang mungkin tidak mengetahui bahwa tanggal 9 Februari merupakan tanggal peringatan untuk beberapa hari besar. Salah satunya adalah hari kavaleri bagi Angkatan Bersenjata di Indonesia yaitu TNI…
- Rekomendasi Aplikasi Penghasil Uang Jutaan Perhari Tanpa… Adakah di antara kamu yang sudah mencoba aplikasi penghasil uang jutaan perhari tanpa undang teman? Saat ini, semakin banyak aplikasi penghasil uang yang bisa diunduh melalui Google Play Store dan…
- Download Aplikasi MyPertamina: Cara Beli BBM Jenis Pertalite… Pemerintah saat ini telah merencanakan pembelian pertalite dan solar di SPBU memakai aplikasi digital MyPertamina. MyPertamina dapat dijadikan sebagai pilihan untuk mengelolaa pembelian pertalite dan solar subsidi, supaya distribusi BBM…
- Penetapan Hari Raya Idul Fitri 2022 NU TEKNONI.COM - Walau bulan suci Ramadhan sudah dimulai, tarnyata banyak masyarakat yang penasaran kapan Hari Raya Idul Fitri 2022 NU. Mengingat pada tahun 2022 ini organisasi Islam besar di Indonesia…
- Ujian Profesi Advokat Hai Sobat Teknoni, dalam dunia hukum, advokat merupakan salah satu profesi yang memiliki peran penting. Advokat berfungsi sebagai penasihat hukum, pembela hukum, dan pelaksana hukum. Untuk menjadi seorang advokat yang…
- Ketahui Aplikasi Ramadhan Terbaik Tahun 2023 TEKNONI.COM - Bulan ramadhan merupakan bulan yang penuh berkah serta apa yang di lakukan kamu akan di lipatgandakan pahalanya. Nah, untuk kamu apakah pernah mendengar aplikasi ramadhan terbaik yang bisa…
- Lirik Lagu Wajib Nasional: Warisan Budaya Indonesia yang Tak… Halo Sobat Teknoni!Apakah kamu tahu bahwa Indonesia memiliki banyak lagu wajib nasional yang menjadi ciri khas bangsa Indonesia? Lagu-lagu tersebut merupakan warisan budaya yang tak tergantikan dan menjadi simbol kecintaan…
- Hal yang Jarang diketahui: Makna dan Sejarah Idul Adha Teknoni.com - Idul adha jatuh setiap tanggal 10 Dzulhijjah yang juga dapat kamu kenal sebagai hari raya haji. Pada tanggal ini seluruh kaum muslim yang melaksanakan ibadah haji utama akan…
- Syarat Daftar Bansos Lewat Aplikasi di Handphone Teknoni.com - Sobat Teknoni perlu tahu bahwa pemerintah kini memberikan kemudahan pada masyarakat dalam memperoleh bansos hanya dengan cara daftar bansos secara online melalui hp. Hal tersebut pastinya akan berlaku…
- Cara Membuat Email Baru Halo Sobat Teknoni!Saat kita ingin membuat sebuah akun di internet, salah satu hal yang paling penting adalah memiliki email. Email sangatlah penting sebagai sarana komunikasi di dunia maya. Bagi yang…
- Belajar Pajak Otodidak Hai Sobat Teknoni! Apakah kamu sudah siap untuk belajar pajak otodidak? Pajak bisa terlihat rumit dan melelahkan, tetapi dengan sedikit usaha dan kesabaran, kamu bisa menjadi ahli dalam mengelola pajakmu…
- Aplikasi Video Ucapan Hari Raya Idul Fitri TEKNONI.COM - Membuat ucapan untuk Hari Raya Idul Fitri tidak lagi harus berupa gambar. Anda bisa saja membuat video ucapan selamat lebaran dengan menggunakan aplikasi Video ucapan Hari Raya Idul…
- Cara Membuat Daftar Pustaka Hai Sobat Teknoni, kali ini kita akan membahas tentang cara membuat daftar pustaka. Bagi kamu yang sedang menulis tugas akhir, skripsi, atau artikel ilmiah, daftar pustaka merupakan hal yang sangat…
- Cara Membuat Stiker WA Hai Sobat Teknoni!Stiker adalah salah satu fitur yang menjadi favorit pengguna WhatsApp. Dengan stiker, kita dapat mengungkapkan perasaan dan emosi dengan lebih variatif dan kreatif. Namun, terkadang kita kesulitan menemukan…
- Penetapan Hari Raya Idul Fitri 2022 Muhammadiyah 2022 TEKNONI.COM - Bulan Ramadhan sudah tiba, secara resmi Pimpinan Pusat Muhammadiyah menetapkan awal bulan Ramadhan 1443 Hijriah pada tanggal 2 April 2022. Lantas, kapan penetapan hari raya Idul Fitri 2022…
- Materi Pelajaran Taman Kanak-Kanak Hai Sobat Teknoni!Selamat datang kembali di website kami yang selalu memberikan informasi dan pengetahuan yang menarik dan bermanfaat untuk Sobat Teknoni. Pada kesempatan kali ini, kita akan membahas mengenai materi…
- Mengenal Apa Itu Hari Raya Idul Adha? Setiap tanggal 10 Dzulhijjah umat muslim di seluruh penjuru dunia merayakan hari raya Idul Adha atau hari raya qurban, hari raya ini juga disebut dengan hari raya haji karena bertepatan…
- Dari Sejarah, Tradisi, Hingga Kartu Ucapan Selamat Hari Raya… Lebaran sebentar lagi datang, segala persiapan menjelang hari nan suci telah lengkap. Berbagai kreasi cantik kartu ucapan Selamat Hari Raya Idul Fitri 2022 dibuat. Ucapan sepenuh hati untuk orang-orang terkasih…
- Twibbon Hari Persatuan Farmasi Indonesia 2023: Mari Kenal… Teknoni - Sebuah peringatan Hari Persatuan Farmasi Indonesia jatuh pada tanggal 13 Februari. Perlu kita ketahui, Farmasi adalah salah satu bidang profesi dalam tenaga kesehatan yang tidak lain merupakan gabungan…
- Twibbon 1 Abad NU dan Rangkaian Perayaan 7 Februari 2023 Teknoni - Para umat Islam di Indonesia patut berbahagia. Karena pada tanggal 7 Februari 2023 mendatang, akan ada perayaan Harlah 1 Abad NU yang akan diselenggarakan secara meriah, yuk gunakan…
- Materi PPU UTBK: Persiapan Menghadapi Ujian Tes Masuk PTN Hai Sobat Teknoni, siapa di antara kalian yang ingin melanjutkan pendidikan ke jenjang perguruan tinggi negeri? Tentu banyak yang bermimpi untuk menjadi mahasiswa PTN, bukan? Namun, untuk bisa masuk ke…
- Cara Mematikan Antivirus Windows 10 Halo Sobat Teknoni, kali ini kita akan membahas tentang cara mematikan antivirus pada Windows 10. Mematikan antivirus pada Windows 10 dapat dilakukan untuk beberapa alasan, seperti untuk menginstall aplikasi yang…
- Cara Menggunakan Twibbon Hari Raya Idul Fitri 2022 TEKNONI.COM - Setelah satu bulan lamanya umat islam berpuasa tentunya mereka begitu menanti hari raya idul fitri tiba. Hari yang penuh dengan keberkahan sekaligus kebahagiaan bagi umat islam. Hari raya…
- Aplikasi AL-QUR’AN Terjemah Indonesia Terbaik dan Lulus… TEKNONI.COM - Perkembangan teknologi yang begitu luar biasa, membuat dunia seperti hanya seujung jari saja. Manusia menjadi lebih mudah, cepat, singkat dan efektif dalam melakukan kegiatan harian. Aplikasi AL-QUR’AN Terjemah…