TEKNONI.COM – Selain adanya tradisi unik idul fitri, satu hal yang paling banyak ditunggu yaitu masakan favorit hari raya idul fitri yang menggugah selera. Ada banyak sekali hidangan makanan yang menjadi jamuan di meja makan.
Berikut Daftar Masakan Favorit Hari Raya Idul Fitri
Hidangan khas lebaran yang paling populer untuk menyambut sanak saudara yang wajib ada yaitu ketupat dan opor ayam. Bisa dibilang hampir semua orang menyajikan makanan khas tersebut di masing – masing rumah.
Namun disamping itu, ada beberapa sajian makanan saat lebaran di sejumlah daerah yang bukan opor ayam dan ketupat saja. Beberapa diantaranya masih belum familiar dan bahkan jarang sekali kamu temui.
1. Masakan Khas Medan Gulai Nangka
Bagi Masyarakat medan, gulai nangka menjadi menu yang paling diandalkan saat lebaran. Gulai nangka dengan tambahan daging serta iga sapi ini biasa dimakan sebagai pendamping bersama ketupat.
Bumbu dan juga cara membuat gulai nangka sama seperti membuat masakan gulai pada umumnya. Kamu hanya perlu mencampurkan beberapa bumbu masakan seperti ketumbar, lengkuas, jahe merah kunyit dan sebagainya.
2. Masakan Khas Aceh Bebek Gulai Kurma
Jika kamu merayakan momen hari raya idul fitri di kota aceh, maka kamu bisa menemukan masakan favorit hari raya idul fitri yaitu bebek gulai kurma. Kuliner khas lebaran ini berisi beberapa potongan daging bebek yang dimasak dengan rempah – rempah.
Rempah – rempah yang ditambahkan berupa cengkeh, kayu manis, kapulaga, serta kurma untuk menambah cita rasa yang kuat.
3. Masakan Khas Padang Rendang
Masakan lebaran yang tak boleh dilewatkan yaitu, rendang sapi. Umumnya rendang dibuat dari bahan utama daging sapi, santan dan bumbu rempah. Namun, ada juga yang membuat dari daging ayam, paru, atau bebek.
Baca juga: Inilah Niat Puasa Idul Fitri Yang Harus Kamu Ketahui
Proses memasak masakan rendang pun juga membutuhkan waktu hampir 4 jam sampai daging dirasa hitam pekat dan dedak. Jika rendang ditaruh di dalam wadah bersuhu ruangan, rendang dapat bertahan hampir berminggu – minggu.
4. Masakan Khas Palembang Ayam Bumbu Anam
Berikutnya yaitu, masakan khas palembang ayam bumbu anam. Jika dilihat dari tekstur bumbu dan warna, masakan ini mirip seperti gulai. Cara membuatnya pun sangatlah mudah. Daging ayam terlebih dulu dipotong dadu, lalu dimasukkan kuah santan.
Setelah itu direbus, lalu tambahkan aneka bumbu rempah agar waernanya terlihat kuning menarik dan juga pekat.
5. Masakan Khas Jambi Lemang
Masakan khas selanjutnya yaitu, lemang dari daerah jambi. Lemang terbuat dari beras ketan yang dibungkus dengan selembar daun pisang. Lalu dimasukkan kedalam bambu panjang lepas itu dibakar sampai matang.
Itulah beberapa masakan favorit hari raya idul fitri yang wajib ada dirumah kamu. Kamu bisa memilih salah satu hidangan di atas yang bisa disajikan untuk sanak saudara jika bersilahturahmi dan berkunjung ke kediamanmu.
Follow Berita Teknoni di Google News
Rekomendasi:
- Inilah Rekomendasi 7 CCTV Rumah Kualitas Terbaik Harga Murah Sekarang ini kebutuhan akan kamera pengawas atau sering disebut CCTV semakin mengalami peningkatan. Bukan hanya tempat umum saja yang menggunakan kamera tersebut. Namun sekarang ini sebuah hunian pun juga perlu…
- Emulator PS2 PC: Rekomendasi Terbaik Buat Kamu PS2 menjadi salah satu yang bisa digunakan untuk menghibur diri di saat penat sedang melanda tubuh dan pikiran. Tapi, karena saat ini PS2 sudah mulai ditinggalkan sebab sudah ada yang…
- Cara Membuat Ice Cream yang Lezat Hai Sobat Teknoni, kali ini kita akan membahas tentang cara membuat ice cream yang lezat dan nikmat. Siapa yang tidak suka dengan ice cream? Sajian yang satu ini memang menjadi…
- Cara Membuat Bakso Ayam Hai Sobat Teknoni! Siapa yang tidak suka dengan bakso? Dari anak-anak hingga orang tua, semua pasti suka dengan jenis makanan yang satu ini. Bakso memang menjadi salah satu makanan favorit…
- 9 Aplikasi Trading Saham Terbaik, Raih Untung Bersama Forex… Sekarang ini trading forex dan trading saham tidak rumit karena hadirnya berbagai jenis aplikasi yang aman dan terpercaya. Ya, ada banyak sekali aplikasi yang menawarkan berbagai kemudahan sehingga Anda tinggal…
- Cara Membuat Jus Alpukat yang Lezat dan Sehat Hai Sobat Teknoni, kali ini kita akan membahas tentang cara membuat jus alpukat yang lezat dan sehat. Alpukat merupakan buah yang kaya akan nutrisi dan sering digunakan sebagai bahan dalam…
- Cara Membuat Nasi Uduk Hai Sobat Teknoni! Apa kabar? Kali ini saya akan berbagi resep cara membuat nasi uduk yang lezat dan gurih. Nasi uduk adalah makanan khas Indonesia yang terbuat dari beras yang…
- Cara Mengetahui IP CCTV Orang Lain CCTV atau kamera pengintai memiliki banyak manfaat. Salah satunya adalah untuk pengamanan. Jika kamu membutuhkan pengamanan sekitar rumah tetapi kamu malas membelinya, kamu juga bisa menggunakan CCTV tetangga untuk ikut…
- Inilah Niat Puasa Idul Fitri Yang Harus Kamu Ketahui TEKNONI.COM - Bukan hanya saat ramadhan saja kita berpuasa. Tetapi ada pula puasa idul fitri yang biasanya ditunaikan. Tentunya kamu harus paham terkait niat puasa idul fitri jika memang berkeinginan…
- Twibbon Hari Rotary Club, Peringatan Hari Kemanusiaan 23… TEKNONI.COM - Jika kita tahu bahwa di dunia terdapat organisasi kemanusiaan PBB, ternyata ada juga organisasi kemanusiaan nirlaba yang berdiri dan memiliki peran penting. Hari berdirinya organisasi ini juga diperingati…
- Cara Membuat Kuah Bakso yang Lezat dan Gurih IntroHai Sobat Teknoni, kali ini kita akan berbicara tentang salah satu makanan favorit Indonesia, yaitu bakso. Bakso sendiri terdiri dari bola daging yang diolah dengan bahan-bahan tertentu dan biasanya disajikan…
- Aplikasi Edit Video Terbaik Buat PC dan Smartphone Seiring perkembangan zaman yang sudah semakin canggih banyak para editor atau Youtuber butuh aplikasi video editor untuk menghasilkan sebuah video konten yang terbaik. Terlebih baik kamu yang saat ini memiliki…
- Lirik Lagu Wajib Nasional: Warisan Budaya Indonesia yang Tak… Halo Sobat Teknoni!Apakah kamu tahu bahwa Indonesia memiliki banyak lagu wajib nasional yang menjadi ciri khas bangsa Indonesia? Lagu-lagu tersebut merupakan warisan budaya yang tak tergantikan dan menjadi simbol kecintaan…
- Ramadan Mubarak Artinya TEKNONI.COM - Bulan Ramadhan merupakan salah satu bulan yang penuh berkah karena segala amal dan ibadah pahalanya dilipatgandakan. Pada bulan ini semua umat muslim akan berlomba-lomba dalam hal kebaikan demi…
- Cara Membuat Akun YouTube Hai Sobat Teknoni!YouTube adalah platform berbagi video terbesar di dunia. Dengan memiliki akun YouTube, kamu dapat mengunggah video, menonton video favorit, dan berinteraksi dengan komunitas YouTube. Bagi kamu yang belum…
- Cara Membuat Donat yang Lezat dan Mudah Hai Sobat Teknoni, apa kabar? Kali ini kita akan membahas tentang cara membuat donat yang enak dan mudah. Siapa sih yang tidak suka donat? Donat memang salah satu makanan yang…
- Cara Membuat Roti Goreng yang Lezat Hai Sobat Teknoni!Siapa yang tidak suka dengan roti goreng? Roti goreng adalah salah satu makanan yang mudah dibuat dan enak untuk disantap kapan saja. Apalagi, roti goreng bisa menjadi pilihan…
- Daftar Aplikasi Nonton Drakor Sub Indo yang Terbaik Bagi pecinta drama Korea, dan ribet untuk akses streaming Drakor, kini kamu bisa manfaatkan Aplikasi Nonton Drakor Sub Indo. Aplikasi ini menawarkan kemudahan untuk nonton drakor, bahkan kamu bisa mendownload…
- Aplikasi Video Ucapan Hari Raya Idul Fitri TEKNONI.COM - Membuat ucapan untuk Hari Raya Idul Fitri tidak lagi harus berupa gambar. Anda bisa saja membuat video ucapan selamat lebaran dengan menggunakan aplikasi Video ucapan Hari Raya Idul…
- Rekomendasi Aplikasi Pembuat Poster di HP Android Terbaik Tidak seperti tahun – tahun yang lalu, saat ini membuat poster dapat dilakukan dengan adanya bantuan aplikasi. Berbagai pengembang kini mulai menghadirkan aplikasi pembuat poster versi terbaru mereka. Rekomendasi Aplikasi…
- Game PS2 Terbaik, Rekomendasi Untuk Gaming Seru Para pecinta game pasti sangat mengenal konsol game terbaik yang satu ini: Playstation 2 atau PS2. Konsol game terbaik ini didapuk sebagai yang paling populer dan menyebabkan demam game di…
- Aplikasi Ucapan Selamat Hari Raya Idul Fitri TEKNONI.COM - Tak terasa hari raya idul fitri 1442 hijriah kini tinggal menghitung hari saja. Momen yang terbilang spesial ini pasti dimanfaatkan oleh umat muslim guna bersilaturahmi mengunjungi keluarga. Hanya…
- 12 Twibbon Hari Arsitektur Indonesia 18 Maret Teknoni.com - Arsitektur menjadi jembatan bagi aspek politik dan budaya untuk berkembang secara bebas. Tak heran, di Indonesia bidang ini turut diapresiasi dalam bentuk hari peringatan. Hari Arsitektur Indonesia Kapan?…
- 3 Aplikasi Background Idul Fitri Untuk Membuat Kartu Ucapan TEKNONI.COM - Memasuki bulan puasa, kita pasti sudah menyiapkan beberapa hal untuk hari raya idul fitri. Meskipun lebaran masih setengah bulan lagi, namun mempersiapkan beberapa hal tentunya menjadi keasyikan tersendiri.…
- Anti Mati Gaya! Ini Aplikasi Edit Foto Hari Raya Idul Fitri… TEKNONI.COM - Momen Idul Fitri menjadi momen yang ditunggu setelah bulan Ramadan. Namun, dalam era Pandemi ini jarak menjadi penghalang kita untuk berkumpul bersama keluarga. Tidak perlu khawatir! Kini dengan…
- Cara Membuat Risol Mayo Hai Sobat Teknoni!Mungkin kamu sedang mencari ide untuk camilan yang lezat dan mudah dibuat di rumah. Risol mayo bisa menjadi pilihan yang tepat untuk kamu coba. Selain rasanya yang enak,…
- Hal yang Jarang diketahui: Makna dan Sejarah Idul Adha Teknoni.com - Idul adha jatuh setiap tanggal 10 Dzulhijjah yang juga dapat kamu kenal sebagai hari raya haji. Pada tanggal ini seluruh kaum muslim yang melaksanakan ibadah haji utama akan…
- Cara Membuat Nasi Goreng yang Enak dan Lezat Sobat Teknoni, Hai! Siapa yang tidak suka makanan yang satu ini? Nasi goreng memang menjadi salah satu makanan favorit di Indonesia. Tidak hanya enak, tapi mudah juga untuk dibuat. Yuk,…
- Rekomendasi Aplikasi Loker Terpercaya Di Indonesia kebutuhan akan pekerjaan masih menjadi hal yang tinggi. Oleh sebab itu, setiap harinya banyak orang yang memburu informasi lowongan pekerjaan. Mulai sekarang, kamu juga bisa mencari informasi melalui…
- Aplikasi Penghasil Uang di Bulan Ramadhan Jika suka berselancar di dunia maya, ada banyak cara untuk menghasilkan uang secara online. Salah satu yang sedang populer adalah aplikasi penghasil uang di bulan Ramadhan. Dengan bermodalkan HP android,…