Cari Tahu Tentang Forex No Deposit Bonus

Cari Tahu Tentang Forex No Deposit Bonus

TEKNONI.COM – Mendapat hadiah dari forex no deposit bonus tentunya adalah hal yang sangat diidamkan para trader margin valuta asing ini. Tentunya keberuntungan tersebut tidak terjadi atau diberikan begitu saja. Namun tetap membutuhkan strategi untuk meraihnya.

Disamping mendapat manfaat dari bonus, trader pemain juga berpeluang menggandakan keuntungannya melalui margin. Tentu saja setiap broker memiliki regulasinya sendiri dalam memberikan hadiah pada trader. Untuk itu pada pembahasan kali ini akan ditampilkan broker-broker yang menawarkan kemudahan tersebut.

Daftar Broker Forex No Deposit Bonus

Berikut adalah list penyedia jasa pialang berjangka forex no deposit bonus yang pastinya sangat menguntungkan para member, yaitu:

Broker forex Pasar Moneta

Moneta Market menjanjikan peluang peningkatan deposit hingga 50persen. Jadi bonus yang diberikan pun sangatlah tinggi hingga setengah dari jumlah uang yang disetorkan nasabah.

Broker forex Avatrade

Meski bonus yang ditawarkan Avatrade hanya 20persen, namun minat orang untuk bergabung pada broker satu ini bisa dibilang cukup besar. Bonusnya pun melimpah. Sebelum bonus tersebut keluar maka nasabah harus menyetor uang sebesar $100. Dengan begitu nasabah bisa lanjut ke tahap selanjutnya yakni verifikasi akun.

Broker forex CMC Markets

Pialang berjangka asal Inggris ini menawarkan bonus bergabung yang sangat banyak bahkan hingga 100persen. Cukup hanya dengan menyetorkan deposit $200 maka pemain akan langsung diberikan $400. Bahkan broker menjanjikan mampu memberi bonus sambutan hingga dua kali.

Broker forex Henyep Makets

Hanya dengan menyetorkan uang $50.000 maka pemain sudah berkesempatan mendapat bonus maksimal hingga $1.000. Namun sebelum itu trader harus sudah melakukan transaksi dagang valuta asing sejumlah 30lot pertama mereka.

Broker forex Market.com

Bisa dibilang broker satu ini merupakan pialang utama di wilayah Inggris dengan jumlah anggota yang sangat besar. Maka tidak mengherankan jika area perdagangan yang dilakukan begitu luas. Valuta yang ditransaksikan terbagi menjadi beberapa jenis yakni: uang langka, uang minor, dan uang mayor.

Keunggulan yang paling dinantikan ialah Market.com mampu memberikan bonus tanpa melakukan deposit sebesar $25. Jumlah tersebut cukup dipakai untuk pembukaan akun. Perlu diperhatikan bahwa bonus tersebut adalah untuk pelanggan baru saja, serta tidak memiliki batasan waktu untuk menggunakannya.

Broker forex Tickmill

Agen pialang berjangka ini benar-benar memberikan bonus pada pesertanya sebesar $30 tanpa melakukan deposit terlebih dahulu. Tetapi sebelumnya pemain sudah harus menyelesaikan verifikasi akun sebelumnya. Kelebihan lain trader bisa melakukan withdraw dari berapa pun keuntungan yang dihasilkan dari penawaran bonus tersebut.

Baca juga:  Simak Daftar Update Bonus Tanpa Deposit Forex 2022

Broker forex Interactive Brokers

Interactive Brokers menyediakan program referral. Jadi dengan membagikan kode ini, baik pemberi kode mau pun pemakai akan sama-sama mendapatkan bonus. Tidak tanggung-tanggung hadiah uang senilai $200 siap diberikan bagi para pemain baru yang masuk melalui undangan tersebut.

Ternyata banyak sekali broker-broker yang menyelenggarakan program forex no deposit bonus. Dengan memaksimalkan pemberian hadiah ini, maka para pemain pun bisa mendulang keuntungan lebih banyak. Namun sebelum benar-benar terjun dalam investasi ini, pelajari terlebih dahulu secara mendetail sehingga peluang mendapat profit akan lebih tinggi.